"Khusus untuk DD memang mengalami pengurangan. Sehingga nantinya besaran DD setiap desa juga akan mengalami pengurangan. Besaran DD setiap desa nanti akan dihitung ulang," ujarnya.
Sementara itu Untuk rincian pendapatan daerah tersebut selanjutnya akan dibahas menjadi APBD Seluma 2025 mendatang bersama dengan DPRD Seluma.
BACA JUGA:Ingat! Berani Lakukan Politik Uang, Paslon Dapat Didiskualifikasi
Pembahasan sendiri akan dilaksanakan pada Oktober, bulan depan. Karena paling lambat 30 November RAPBD 2025 sudah harus disahkan oleh DPRD Seluma. (rwf)
Kategori :