Bolehkah Makan Mi Instan Saat Sahur dan Berbuka? Ini Kata Ahli Gizi

Senin 10 Mar 2025 - 09:00 WIB
Reporter : Andri Irawan
Editor : Andri Irawan

Namun, manfaat tersebut bisa berkurang jika seseorang tetap mengonsumsi makanan tinggi gula, rendah serat, dan kurang protein saat berbuka.

"Kalau sering minum minuman manis, makan makanan tinggi gula dan rendah serat, serta kurang nutrisi dan protein, maka puasa tidak akan memberikan manfaat kesehatan yang optimal," tambahnya.

Sebaliknya, jika selama Ramadan seseorang lebih banyak mengonsumsi makanan sehat yang kaya serat, protein, vitamin, dan mineral, maka manfaat puasa, termasuk dalam mengatur kadar gula darah, akan lebih terasa. (**)

Kategori :