Pemkab Kaur dan Gunungkidul Jalin Kerja Sama SPBE
Editor: Suswadi
|
Senin , 12 May 2025 - 18:00

KERJA SAMA: Wabup Kaur bersama Wabup Gunung Kidul menyepakati kerja sama dua daerah-Julianto-radarselatan.bacakoran.co
BACA JUGA:Sampah Liar di Pinggir Jalan Meunju Pantai Pasar Bawah Dapat Sorotan
Dengan kerja sama ini, diharapkan Kabupaten Kaur dapat meningkatkan kualitas pelayanan publik dan menjadi lebih baik dalam pengelolaan pemerintahan.
"Menjadikan dua Kabupaten ini terus berkembang baik dalam sistem informasi maupun juga yang lainnya," tambah Wabup Gunungkidul. (jul)