Jangan Mudah Tergiur Arisan, Waspada Penipuan

Jangan Mudah Tergiur Arisan, Waspada Penipuan-Istimewa-radarselatan.bacakoran.co

KOTA MANNA, radarselatan.bacakoran.co - Kasi Humas Polres Bengkulu Selatan AKP Sarmadi mengimbau masyarakat agar tidak mudah percaya jika ada orang yang mengajak untuk bergabung arisan, sebab banyak modus penipuan.

Di Bengkulu Selatan, sudah ada yang menjadi korban dan mengalami kerugian puluhan juta rupiah akibat ikut arisan yang tidak jelas. 

BACA JUGA:Desa Nanjungan Kekurangan Perangkat, Kades : Akan Kami Buka Seleksi

BACA JUGA:2 Kurir Narkoba Ditangkap di Kawasan Lokalisasi

“Modus para penipu semakin banyak. Masyarakat harus hati-hati dan waspada agar tidak tertipu. Salah satunya melalui arisan, sudah sering kejadian penipuan dengan iming-iming ikut arisan,” ujar Sarmadi.

BACA JUGA:Tinjau Penangkaran Bibit Jagung Hibrida, Pejabat Kementan ke Seluma

BACA JUGA:Sukseskan Pemilu, TNI - Polri Kuatkan Sinergi

Banyak cara yang dilakukan penipu untuk memperdaya korban dengan kedok ikut arisan. Seperti mengajak korban bergabung arisan dengan cara membayar uang rutin setiap bulan/minggu/hari.

BACA JUGA:Demi Bisa “Ngelem” Pemuda Ini Nekat Curi Beras Nenek-nenek

BACA JUGA:Bulog Memastikan Bantuan Beras Tidak Dimanfaatkan untuk Keperluan Politik

Pelaku mengimingi keuntungan besar jika nanti menang arisan. Hal itulah yang membuat korban tergiur.

BACA JUGA:Sudah Musim Penghujan, Waspada Penyakit DBD!

Setelah berhasil mengajak korban bergabung, pelaku langsung melancarkan aksinya. Dengan kata-kata yang menyakinkan, korban tidak sadar telah masuk perangkap.

BACA JUGA:Ayah Kandung Penyetubuh Anak Sendiri Terancam Hukuman Berat

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan