Duuuh… Fenomena Guru Ajukan Cerai Semakin Tinggi

Kasubbag Kepegawaian Dinas Dikbud Bengkulu Selatan Marisa Evita-Rezan-radarselatan.bacakoran.co

“Tapi muaranya mereka mengaku sudah tidak harmonis lagi. Makanya ada yang pengen cepat diberikan rekomendasi cerai,” bebernya.

BACA JUGA:Singkirkan Uruguay, Kolombia Jumpa Argentina di Final Copa America 2024

Karena proses perceraian PNS membutuhkan proses panjang, Marisa mengaku ada oknum guru yang mengancam akan bunuh diri jika permohonan perceraian tidak ditindaklanjuti.

“Beberapa waktu lalu, ada ibu guru pemohon mengancam mau minum racun rumput kalau tidak kami restui keinginannya bercerai.

BACA JUGA:Yamaha Luncurkan Skutik Anti Panas dan Hujan, Bentuknya Unik, Namanya Yamaha MW Vision

Ini kan lucu sekaligus menarik perhatian kami. Artinya, luka batin yang bersangkutan sudah sangat membara,” imbuh Marisa.

Meski demikian, Marisa mengaku akan tetap mengambil langkah positif agar tren perceraian guru bisa diminimalisir.

BACA JUGA:Gol Telat Olli Watkins Antar Inggris Tantang Spanyol di Final Piala Eropa 2024

Sebab perceraian sangat tidak dianjurkan baik dalam segi pandangan agama maupun pandangan psikologis. Dampak dari perceraian sangatlah besar, terutama untuk anak-anak.

“Intinya kami upayakan dulu mediasi,namanya sedang emosi tentu ada perasaan negatiflah. Mudah-mudahan dengan seringnya kami bina, niat mereka (guru) untuk cerai bisa dibatalkan,” demikian Marisa. (rzn)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan