Kucing Kesayanganmu Mengalami Diare, Begini Cara Mengatasinya

Jika kucing diare, sebaiknya segera hubungi dokter hewan di Halodoc untuk mengetahui langkah pengobatan yang tepat.-IST-halodoc.com

BACA JUGA:Truk Pickup Hyundai Porter 2026, Masa Depan Truk Kompak yang Canggih dan Futuristik

Pertimbangkan Probiotik
Saluran usus kucing juga perlu bakteri yang sehat untuk membuat pencernaannya kembali normal.
Terkadang, ketika terjadi gangguan pada saluran ususnya, diare tetap akan berlanjut meski penyebabnya telah ditangani.
Pemberian suplemen probiotik bisa membantu mengembalikan populasi bakteri baik pada saluran usus kucing. Jangan lupa, pilih produk yang memang dibuat khusus kucing, ya.
Sebelum memberikannya, kamu harus tanya dokter hewan lebih dulu.
Berikan Obat Antidiare
Sebagian besar obat antidiare tidak boleh diberikan pada kucing tanpa anjuran dari dokter hewan.
Jadi, jika kamu ingin mengatasi diare pada kucing dengan obat, pastikan kamu sudah mendapatkan resep dosis dari dokter. 
Selalu amati perubahan yang terjadi pada kucingmu. Jadi, adanya gejala yang tidak biasa bisa segera mendapatkan penanganan. 

Editor: Suswadi AK

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan