Pencairan TPP ASN Tunggu Rekomendasi Kemendagri
Editor: Suswadi AK
|
Rabu , 19 Mar 2025 - 19:46

Para pejabat dan Aparatur Sipil Negara lingkungan Pemkab Bengkulu Selatan menantikan pencairan TPP yang belum juga dibayarkan-Wawan-radarselatan.bacakoran.co
"Kami berharap agar TPP ASN dan PPPK bisa dicairkan segera karena sudah tiga bulan tertunda, hanya saja pihak BKD belum bisa memastikan hal itu, karena saat ini masih berproses untuk mendapatkan rekomendasi dan setelah rekomendasi keluar, maka baru bisa proses pembayaran,” pungkas Syaiful. (one)