112 Polisi Amankan Natal dan Tahun Baru di Bengkulu Selatan
Editor: Suswadi AK
|
Jumat , 20 Dec 2024 - 19:12
NATARU: Polres Bengkulu Selatan mengerahkan 112 personel mengamankan Nataru-Gio-radarselatan.bacakoran.co
Untuk diketahui, Operasi Lilin Nala resmi dimulai pada 21 Desember sampai dengan 2 Januari 2025.
BACA JUGA:Polisi Tidak Tegas Perusuh Yang Mengganggu Keamanan Nataru
Polres Bengkulu Selatan mendirikan tiga pos, yakni pos di depan Gedung DPRD, pos di Pantai Pasar Bawah, dan pos di depan gereja Batang Bangau. (yoh)