BACA JUGA:2.400 Hektar Sawah Tadah Hujan Diusulkan Dapat Bantuan
Sementara itu, Bupati Bengkulu Selatan Gusnan Mulyadi mengapresiasi rencana pihak Dikbud Bengkulu Selatan menggelar lomba tari kreasi daerah.
Hal ini dapat memotivasi dan melestarikan budaya daerah, yang sekarang ini sudah mulai memudar. “Ini salah satu cara untuk terus melestarikan budaya daerah, tentunya dengan kegiatan loba ini sangat bagus, diharapkan semua pihak dapat berpartisipasi,” pungkas Gusnan. (one)
Kategori :