BACA JUGA:Gaji Ribuan Honorer Pemprov Dibayarkan Februari
Selain itu, untuk menjaga stabilitas ekonomi nasional, Kementerian Keuangan juga akan melakukan Inisiatif Strategis Kebijakan Untuk Penguatan Harmonisasi Kebijakan Fiskal Nasional melalui Implementasi UU Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (HKPD) dan Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) guna
Strategi lain yang akan dilakukan adalah memantau arus investasi asing dan domestik untuk memastikan bahwa investasi tersebut tidak mengalami fluktuasi yang berlebihan selama tahun Pemilu.
BACA JUGA:Sinyal Mutasi Pejabat Menguat, Kepala OPD Ikuti Kompetensi
BACA JUGA:Hore…! Akhirnya Kawasan Desa Manau IX Bebas Blank Spot
Lebih lanjut, pemerintahan yang nantinya terbentuk dari hasil Pemilu diharapkan mampu melanjutkan strategi pembangunan untuk mewujudkan Indonesia Maju 2045.
Reformasi dan hilirisasi sektor industri perlu terus diperkuat, dukungan tenaga kerja yang memadai, SDM yang berkualitas, serta regulasi-regulasi yang menunjang produktivitas perlu terus dilaksanakan.
BACA JUGA:Sabar Ya... Pencairan DD/ADD Tahap I Bakal Molor
Keberlanjutan penguatan pasar keuangan domestik juga perlu terus dijaga untuk menopang pembiayaan pembangunan ke depan hingga tercapainya sasaran Indonesia Maju 2045.
Wilayah Kerja Wilayah kerja KPPN Manna meliputi Kabupaten Bengkulu Selatan, Kabupaten Seluma dan Kabupaten Kaur. KPPN Manna melayani 61 (enam puluh satu) satuan kerja dengan 4 satker diantaranya adalah satker yang melaksanakan penyelenggaraan Pemilu 2024.
Alokasi dana penyelenggaraan Pemilu 2024 di wilayah kerja KPPN Manna sebesar Rp89 miliar, yang terdiri dari KPU Seluma sebesar Rp28 miliar, KPU Bengkulu Selatan 24 miliar, KPU Kab Kaur RP23,6 miliar dan Sekretariat Bawaslu Rp13 miliar.
No.
Satker
Pagu
Realisasi Per 19-01-04
1