Pertahankan Lahan Pertanian Tak Alih Fungsi, Perjuangkan Bendungan dan Irigasi ke BWSS VII Bengkulu

Jumat 30 May 2025 - 18:00 WIB
Reporter : Wawan
Editor : Suswadi AK

"Sebagai bentuk dukungan pemerintah pusat, pokok utama adalah bagaimana cara meningkatkan swasembada pangan di Bengkulu Selatan.

BACA JUGA:Pantau Program MBG, Wakil Presiden Gibran Bagikan Bantuan Alat Tulis

Oleh karena itu dengan diperjuangkannya rehab bangun irigasi Selebang dan pembangunan bendungan Air Ndelengau dapat meningkatkan perluasan areal lahan pertanian, dan mencegah alih fungsi lahan pertanian," pungkas Dwi. (one)

Kategori :