3 Tempat Wisata di Indonesia Paling Berbeda, Indah dan Mempesona

Salah satu dari 3 tempat wisata terindah di Indonesia-istimewa-radarselatan.bacakorang.co

radarselatan.bacakoran.co - Membahas keindahan tempat wisata di Indonesia seolah tidak ada habisnya. Tempat wisata di Indonesia yang mampu menarik perhatian para traveler domistik maupun manca negara berserak di seluruh wilayah Indonesia.

Tempat wisata di Indonesia dengan keindahan dan keunikannya masing masing terbentang mulai dari Sabang sampai Meroauke.

Saking indahnya tempat wisata di Indonesia, ada tiga tempat yang disebut sebagai kepingan surga yang jatuh ke bumi.

BACA JUGA:12 Kali Perjalanan Dinas Belum Dibayar, Pimpinan Dewan Seluma Datangi Kementerian Keuangan

Sebutan itu bukan tanpa alasan atau hanya mengada ada saja, namun sebutan itu muncul karena keindahan tiga tempat wisata di Indonesia ini sangat luar biasa.

Saking indahnya seakan mampu menghipnotis para pengunjung yang datang karena terpukau dan terpesona.

Berikut tiga tempat wisata di Indonesia yang disebut sebagai kepingan surga:

BACA JUGA:Intensitas Hujan Tinggi!!! Dua Titik Longsor Ancam Perbatasan Manna-Pagaralam

1. Pantai Likupang

Tempat wisata di Indonesia yang disebut kepingan surga yang pertama adalah Pantai Likupang.

Pantai ini meiliki daya tarik pemandangan bawah laut yang masih sangat terjaga dan asri.

Banyak pengunjung datang ke tempat ini untuk melakukan diving karena keindahan bahawah lautnya yang mempesona.

Untuk menikmati keindahan Pantai Likupang traveler akan dikenai biaya masuk dengan harga yang sangat terjangkau.

Karena keindahannya yang luar biasa dan murahnya biaya masuk kawasan wisata Pantai Likupan inilah yang menyebabkan tempat wisata di Indonesia satu ini disebut kepingan surga.

BACA JUGA:Banjir Landa Kabupaten Seluma, 118 Rumah Terendam, Jembatan Putus

2. Mandalika

Mandalika menjadi salah satu tempat wisata di Indonesia yang disebut kepingan surga.

Pilihan pantai aduhai bisa Sobat Pesona temukan di Pantai Seger, Pantai Serenting, Pantai Mawi, Pantai Kuta Mandalika, dan Pantai Tanjung Aan.

Sedangkan buat menjelajahi budaya yang kaya makna, coba kunjungi Desa Sade dan Desa Ende buat melihat proses pembuatan kain tenun songket, tradisi, hingga tarian adat yang super menarik yang membuat tempat wisata ini semakin spesial.

Di lokasi wisata ini juga tersedia penginapan bagi para traveler yang ingin bermalam.

Di tempat wisata di Indonesia yang satu ini juga tersedia berbagai kuliner khas yang bisa dinikmati.

Banyak juga dijual pernak pernik perhiasan yang bisa dijedikan cindra mata dan kenang kenangan.

BACA JUGA:4 Jenis Sapi Terunik Di Dunia, Tubuh Mungil dan Lincah, Dijuliki Sapi Terkecil di Dunia

3. Labuan Bajo

Labuan Bajo terletak di Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT). Tempat wisata di Indonesia ini disebut kepingan surga karena pantainya memiliki keindahan pasir berwarna merah muda.

Warna tersebut disebabkan oleh makhluk mikroskopis bernama foraminifera yang memberikan pigmen warna merah pada Coral.

Labuan Bajo sudah terkenal mendunia, sehingga tidak sedikit pengunjung yang datang ke tempat wisata di Indonesia itu.

Apalagi saat musim liburan atau akhir pekan. Keindahan alam Labuhan Bajo seperti magnet yang dapat menarik kunjungan wisatawan domestik maupun manca negara.

Itulah uraian tentang tiga tempat wisata di Indonesia yang disebut sebut sebagai kepingan surga yang jatuh ke bumi. (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan