Sekda Bengkulu Selatan Minta Optimalkan Pengelolaan Aset Daerah

Sekda Bengkulu Selatan, Sukarni-WAWAN-radarselatan.bacakoran.co

KOTA MANNA, radarselatan.bacakoran.co - Ada banyak aset milik Pemerintah Daerah Kabupaten (Pemkab) Bengkulu Selatan yang masih terbengkalai. Baik bangunan maupun kendaraan dinas (Randis).

Hal itu membuat Sekretaris Daerah (Sekda) Bengkulu Selatan mengaku Sukarni MSi tengah melakukan optimalisasi pengelolaan aset daerah.

BACA JUGA:PKL Menjamur, Sudah Ganggu Arus Lalu Lintas

BACA JUGA:GPM Sasar Para Pensiunan, Sediakan Beras 2 Ton per Pekan

Bahkan untuk melakukan perbaikan pada aset tersebut, diperkirakan membutuhkan anggaran yang sangat besar.

BACA JUGA:Pemilu Damai: Kampanye Tanpa Hoax Membangun Masyarakat yang Berbudaya Berdemokrasi

BACA JUGA:TERNYATA! Gaji Anggota DPRD Bikin Ngiler, Penyebab Harga Suara Mahal?

Sekda mengaku akan melakukan pergeseran pengelolaan aset daerah. Langkah tersebut dipilih karena dinilai dapat meminimalisir pemborosan penggunaan anggaran daerah.

BACA JUGA:Pasang Listrik dan Sambungan Rumah PDAM Murah, Ini Syaratnya!

“Tentunya pada tahun ini akan di berlakukan peralihan pengelolaan aset ke masing-masing Organisasi Pemerintah Daerah (OPD) sesuai tugas dan fungsinya,” ujar Sukarni.

BACA JUGA:Bawaslu Tangani Dugaan Pelanggaran Calon DPD

Lebih lanjut, Sukarni menerangkan dengan pengalihan aset Pemkab Bengkulu Selatan ke organisasi pemerintah daerah.

BACA JUGA:Tahun Ini Sudah 46 Kasus DBD, Tahun Lalu 3 Orang Meninggal

Maka OPD yang memiliki aset berupa bangunan dan kendaraan dinas memiliki tanggung jawab merawatnya dengan anggaran masing-masing yang tersedia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan