Honorer R2 dan R3 Bengkulu Selatan Minta Diangkat Jadi PPPK

HEARING : Perwakilan honorer R2 dan R3 Pemkab Bengkulu Selatan hearing di DPRD BS terkait tuntutan mereka meminta diangkat PPPK dan gaji tiga bulan segera dibayarkan, Selasa (3/3)-Gio-radarselatan.bacakoran.co

Menanggapi hal tersebut, Komisi I DPRD akan memperjuangkan tuntutan honorer R2 dan R3. Pihaknya akan berkoordinasi dengan dengan Pemda Bengkulu Selatan dalam hal ini BKPSDM. 

“Aspirasi ini kami tampung. Selanjutnya, kami akan berkoordinasi dengan BKPSDM dan pihak lain terkait tuntutan honorer R2 dan R3.

Kami akan mengusahakan agar tuntutan ini dapat terealisasi sesuai yang diharapkan,” ujar Ketua Komisi I DPRD Bengkulu Selatan, Haryanto, S.E. (yoh)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan