5 Manfaat Ikan Gabus bagi Kesehatan Tubuh

Ikan kutuk atau ikan gabus kaya akan protein dan berbagai nutrisi penting lainnya yang dibutuhkan tubuh-istimewa-radarselatan.bacakoran.co

5. Membantu proses agregasi trombosit
Daging ikan kutuk diketahui memiliki efek yang dapat memperlancar proses agregasi trombosit pada tubuh. Nah, agregasi trombosit sendiri adalah kemampuan darah untuk membeku atau menggumpal secara normal atau alami.
Perlu diketahui bahwa pembekuan darah yang terkendali penting untuk mengatasi komplikasi diabetes dan dengue hemoragik, dalam menghentikan perfusi darah yang dapat berakibat fatal.

Editor: Suswadi AK

Tag
Share