53 Peserta Seleksi PPPK Tahap II Di Kaur Lulus, 33 Formasi Kosong

Selasa 01 Jul 2025 - 19:24 WIB
Reporter : Julianto
Editor : Suswadi AK

BACA JUGA:Hari Bhayangkara ke 79, Polsek Kota Manna Terima Penghargaan Mapolsek Terbersih

"Seleksi yang sudah dilakukan beberapa waktu yang lalu semuanya kita jelaskan dalam pengumuman itu," kata Sastriana.

Sehingga total yang tidak terisi 33 formasi, sementara total peserta seleksi yang lulus lulus sebanyak 53 orang.

BACA JUGA:Diera Bupati Rifai Tajudin Berendau Kutau Diharapkan Segera Difungsikan

Pengumuman hasil seleksi P3K tahap kedua ini diharapkan dapat memberikan kepastian bagi para peserta yang telah mengikuti seleksi. 

"Pengumuman ini merupakan hasil dari proses seleksi yang transparan dan akuntabel," kata Sastriana. (jul)

Kategori :