Pentingnya Pengembangan Teknologi dan Inovasi Dalam Penanggulangan Bencana
HADIRI: Wabup Bengkulu Selatan H. Rifai Tajuddin didampingi Kepala BPBD, Hen Yevi saat menghadiri Rakornas penanggulangan PB tahun 2024 di Bandung-IST/WAWAN/Rasel-radarselatan.bacakoran.co
Pertama, memperkuat budaya dan kelembagaan siaga bencana yang antisipatif, responsif dan adaptif terhadap bencana.
Kedua, berinvestasi dalam sains, teknologi dan inovasi, dan termasuk dalam menjamin akses pendanaan dan transfer teknologi.
BACA JUGA:Wajib Meriahkan Rangkaian HUT RI
Ketiga, pentingnya membangun infrastruktur yang tangguh terhadap bencana dan tangguh terhadap perubahan iklim.
Keempat, mengimplementasikan kesepakatan global di tingkat nasional sampai tingkat lokal.
BACA JUGA:Harga Pupuk Non Subsidi Berangsur Naik
“Dengan mengikuti Rakornas ini diharapkan peran pemerintah daerah lebih proaktif dalam penanganan bencana dan pasca bencana di daerah,” kata Wabup. (one)