Keunikan Air Terjun Dalam Goa di Kaur, Tempat Bertapa Raja Sriwijaya, Sering Terdengar Suara Aneh

AIR TERJUN: keindahan air terjun dalam goa di Kaur yang menyimpan 10 fakta menarik-istimewa-raselnews.com

Objek wisata ini saat ini dikelola oleh Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) setempat, yang menyediakan panduan bagi pengunjung dan mengatur akses ke lokasi dengan menggunakan ojek sepeda motor.

BACA JUGA:Wacanakan Bangun Perpustakaan Bengkulu Bertaraf Internasional

BACA JUGA:Butuh Rp15 Miliar Perbaiki SMKN 5 Bengkulu Yang Terbakar

10. Pernah Dikunjungi Wisatawan Asing

Selain oleh wisatawan lokal, objek wisata ini juga pernah dikunjungi oleh wisatawan asing, termasuk dari China, Prancis, dan Australia.

Meskipun memiliki cerita mistis, goa ini aman untuk dikunjungi dan belum ada laporan gangguan dari penghuni goa kepada pengunjung. Akses diatur dengan baik dan pengunjung diminta untuk bersikap sopan selama berada di dalam goa dan sekitarnya. (stb)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan