Anjab dan ABK Pemda Bengkulu Selatan Segera Disusun, Ini Tujuannya

Anjab dan ABK Pemda Bengkulu Selatan Segera Disusun, Ini Tujuannya-Wawan Suryadi-radarselatan.bacakoran.co

BACA JUGA:Ayo Coblos! Gubernur Bengkulu Ingatkan Masyarakat Gunakan Hak Pilih

Ia juga menyampaikan kegiatan itu untuk menyatukan dan memberikan penyamaan persepsi kepada seluruh perangkat daerah terkait prosedur dan mekanisme tahap penyusunan dokumen Anjab dan ABK.

BACA JUGA:Kapolres dan Dandim 0425 Seluma Cek Kesiapan TPS

"Agar informasi jabatan dihasilkan dapat lebih akurat dan akuntabel sehingga dapat dipertanggungjawabkan secara organisasi," jelas Suwito.

Sementara itu, Sekda Kabupaten Bengkulu Selatan, Sukarni, M.Si mengatakan, pelaksanaan Bimtek penyusunan Anjab, ABK, dan evaluasi jabatan ini merupakan upaya Pemerintah dalam meningkatkan kemampuan aparatur ASN untuk melaksanakan program analisis jabatan pada masing-masing unit kerja.

BACA JUGA:KPU Musnahkan Surat Suara Rusak

"Untuk mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik dan aparatur yang profesional, maka diperlukan adanya kebijakan penataan dan penempatan aparatur yang sejalan,” kata Sekda.

BACA JUGA:Usai Libur Panjang, 40 Pejabat Eselon III dan IV Dimutasi

Sukarni berharap kepada seluruh peserta Bimtek dari masing-masing OPD agar benar-benar mengikuti kegiatan dengan baik, sehingga dalam penyusunan dokumen Anjab dan ABK dapat tersusun sesuai pedoman dan dapat di pertanggung jawabkan. (one)

Tag
Share