Dewan Minta Segera Tunjuk Sekda Defenitif

Anggota DPRD Provinsi Bengkulu Edwar Samsi-istimewa-radarselatan.bacakoran.co

BACA JUGA:Warga Padang Kuas Tanam Pohon Pisang di Tengah Jalan

BACA JUGA:Lestarikan dan Wariskan Budaya Pada Generasi Muda

"Bukan hanya Gubernur, Sekda juga harus mempunyai kemampuan melobi ke pusat," kata Edwar.

Sementara itu, Plt Gubernur Bengkulu, Rosjonsyah mengatakan, pihaknya mengajukan nama Haryadi sebagai Penjabat Sekda ke kemendagri.

BACA JUGA:Pemkab Bengkulu Selatan Susun Standar Pelayanan Publik

BACA JUGA:120 CJH Bengkulu Selatan Jalani Pemeriksaan Kesehatan

Pengajuan ini dilakukan setelah kemendagri mengeluarkan SK pengnonaktifan Isnan Fajri sebagai Sekda Defenitif. "Kalau sekda defenitif perlu proses panjang, nanti tetap kita proses," kata Rosjonsyah. (cia)

Tag
Share