ULU TALO - Demi kelancaran transportasi, warga Kecamatan Ulu Talo memilih melakukan gotong royong memperbaiki jembatan di Desa Air Keruh. Gotong royong terpaksa dilakukan karena belum ada rencana perbaikan jembatan yang berada di kawasan perkebunan kelapa sawit milik AL tersebut dari pemerintah daerah.
Dikomandoi Camat Ulu Talo dan Polsek Talo, jembatan yang mengalami kerusakan pada bagian lantai tersebut berhasil diperbaiki. "Jembatan tersebut merupakan akses satu-satunya menuju ke kecamatan yang berada di Desa Air Keruh atau warga lebih mengenalnya jembatan di perkebunan sawit milik AL. Lantai jembatan yang hancur saat ini sudah diperbaiki, jadi akses masyarakat kembali lancar," tegas Camat Ulu Talo, Supran. Sementara itu Kapolsek Talo Iptu Haryanto mengatakan personel Polsek Talo juga diterjunkan langsung bersama masyarakat dan Kades serta Camat memperbaiki jembatan penghubung tersebut. "Kami terjunkan personel untuk langsung melakukan perbaikan jembatan bersama masyarakat. Saat ini jembatan sudah bisa kembali dilewati," pungkas Kapolsek. (rwf)
Kategori :
Terkait
Senin 27 Oct 2025 - 19:31 WIB
Akses Utama Menuju Kecamatan Ulu Talo Terancam Putus
Jumat 28 Mar 2025 - 18:00 WIB
Polsek Talo Persilahkan Warga Titipkan Kendaraan Selama Mudik
Senin 17 Mar 2025 - 18:11 WIB
Antisipasi Balap Liar, Polisi Rutin Patroli
Sabtu 08 Feb 2025 - 18:00 WIB
Ketahanan Pangan, Polsek Talo Monitoring Tanaman Jagung
Selasa 14 Jan 2025 - 19:43 WIB
Tekan Lakalantas, Polsek Talo Bubarkan Balap Liar
Terpopuler
Selasa 18 Nov 2025 - 19:55 WIB
Dua Kelompok Nelayan di Seluma Bakal Dibantu Chest Freezer
Selasa 18 Nov 2025 - 22:07 WIB
Bupati Jadi Irup HUT Provinsi Bengkulu di Seluma
Selasa 18 Nov 2025 - 19:48 WIB
Bangun Koperasi Desa, Pemda Diminta Sediakan Lahan
Selasa 18 Nov 2025 - 19:53 WIB
Rabu, 4 Calon Sekda Seluma Diminta Paparkan Makalah di Depan Pansel
Selasa 18 Nov 2025 - 19:50 WIB
Bengkulu Gelar Peluncuran Program Jaksa Garda Desa
Rabu 19 Nov 2025 - 14:00 WIB
Pemerintah Revisi Regulasi TKDN, Dampaknya ke Insentif Mobil Baru Mulai Dipertanyakan
Terkini
Rabu 19 Nov 2025 - 19:44 WIB
Ujian Susulan TKA Hingga 20 November 2025
Rabu 19 Nov 2025 - 19:43 WIB
Polda Buru Pelaku TPPO, Diduga Masih Ada Korban Lain
Rabu 19 Nov 2025 - 19:39 WIB
Klinik MJ Medika Rutin Gelar USG dan Laboratorium Gratis Setiap Bulan
Rabu 19 Nov 2025 - 19:34 WIB
Pemprov Bengkulu Bentuk Tim Pemanfaatan Eks HGU
Rabu 19 Nov 2025 - 19:31 WIB
Persiapan Jamda ke-VII Provinsi Bengkulu Mendekati Puncak
Rabu 19 Nov 2025 - 19:28 WIB
Pemkab Kaur Gelar Rapat MTQ Ke-8 Tingkat Kabupaten
Rabu 19 Nov 2025 - 19:24 WIB
Bupati Kaur Ajak Masyarakat Hidup Sehat untuk Masa Depan Cemerlang
Rabu 19 Nov 2025 - 19:20 WIB
Perolehan PBB Tuntas Rp 2,3 miliar, Capaian Lebihi Target
Rabu 19 Nov 2025 - 19:18 WIB
BPBD Seluma Usulan Pemasangan Bronjong Untuk Jalan Talang Rami
Rabu 19 Nov 2025 - 19:16 WIB