Keperkasaan Tim Dinamit Buat Tiga Singa Kalang Kabut.
Editor: Suswadi AK
|
Jumat , 21 Jun 2024 - 18:39
Keperkasaan Tim Dinamit Buat Tiga Singa Kalang Kabut-istimewa-radarselatan.bacakoran.co
"Para pemain sudah melakukan tugasnya, kini saya harus mencari solusi. Kami tidak cukup baik dalam menekan lawan dan gampang kehilangan bola," ungkapnya. (net)