Auditor Ipda Seluma Segera Audit DD Tebat Sibun 2022

Ilustrasi audit dana desa-Istimewa-radarselatan.bacakoran.co

radarselatan.bacakoran.co, TALO KECIL - Inspektorat Daerah (Ipda) Seluma menerima laporan masyarakat Desa Tebat Sibun Kecamatan Talo Kecil terkait dugaan penyelewengan pengelolaan dana desa (DD) tahun anggaran 2022.

Inspektur Ipda Seluma Marah Halim mengatakan seluruh pengaduan yang disampaikan masyarakat akan ditelaah. Ipda Seluma juga akan menurunkan tim untuk melakukan audit lapangan.

BACA JUGA:Pengguna QRIS di Bengkulu Meningkat

BACA JUGA:Kantor Desa Suka Bandung Disegel Warga, Ini Alasannya...

"Kami menerima pengaduan masyarakat pada akhir 2023 lalu. Untuk realisasi DD Tebat Sibun 2022 ada pekerjaan jembatan serta beberapa pekerjaan fisik lainnya yang akan kami periksa," ungkap Marah Halim.

BACA JUGA:Dicecar Soal Selingkuh dan Zinah, Kades Dusun Baru Terus Membantah

BACA JUGA:Rapat Paripurna Penyampaian LKPj Bupati Tahun 2023

Auditor akan turun setelah menyelesaikan telaah hasil audit DD Ujung Padang Kecamatan Semidang Alas Maras (SAM).

BACA JUGA:Bengkulu Kirim 67 Atlet Ikut 25 Cabor PON XXI

BACA JUGA:Gerak Cepat, Bupati Sambangi Para Korban Gempa

"Karena jumlah tenaga auditor juga terbatas. Sementara proses audit masih banyak yang dijalankan, makanya kami lakukan satu per satu," tuntas Marah Halim. (rwf)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan