Menyambut Bulan Puasa, Dewan Guru SMANTI Potong Sapi

Kepala SMAN 3 BS Herdi Agustiar M.Pd memimpin langsung jalanya penyembelihan dan pemotongan-Donna-radarselatan.bacakoran.co

radarselatan.bacakoran.co - Menyambut Bulan Suci Ramadan, Jumat (28/2/2025), Keluarga Besar SMAN 3 BS melaksanakan penyembelihan dan potong sapi, sekaligus makan bersama.

Kegiatan ini merupakan agenda rutin tahunan sebagai  bentuk kekompakan dan keharmonisan para dewan guru, staf serta TU SMAN 3 BS.

“Kami mengadakan arisan daging, dimana setiap menjelang lebaran menggelar potong sapi kemudian dibagi sesuai dengan jumlah arisan masing-masing,” kata Kepala SMAN 3 BS Herdi Agustiar M.Pd. (donna)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan