Amankan Nataru, Polres Kaur Dirikan Tiga Pos
Kabag Ops Polres Kaur, Kompol Sultoni-Istimewa-radarselatan.bacakoran.co
Selain itu, upaya antisipasi bencana alam juga menjadi fokus kerja sama Polres Kaur dengan BPBD.
BACA JUGA:4 Wanita Malam dan 2 Pria Hidung Belang Diamankan Polres Seluma
Juga dengan adanya pos pelayanan ini, Polres Kaur berharap masyarakat dapat merayakan Natal dan tahun baru dengan aman, nyaman dan tanpa gangguan yang berarti.
BACA JUGA:Dihantam Badai Parabola Jadul TVRI Terbang
“Untuk operasi lilin nala 2024 ini kita akan gelar mulai tanggal 21 Desember 2024 hingga 2 Januari 2025 nanti. Untuk pos kita dirikan sekitar tanggal 20 Desember 2024. Dalam pengamanan juga kita melakukan sterilisasi di sekeliling gereja untuk mengantisipasi segala bentuk ancaman, termasuk tindakan teror,” tutupnya. (jul)