7. Batasi konsumsi alkohol
Selain garam, minuman beralkohol juga bertanggung jawab atas lemak di wajah dan pipi tembem.
Hal itu karena mengonsumsi alkohol secara berlebihan bisa berkontribusi pada penambahan berat badan dan juga menyebabkan retensi air, yang bisa membuat wajah tampak bengkak.
Editor: Suswadi AK
Kategori :