Pada kesempatan itu, Sumantri menerangkan rehab PAUD tersebut bukan hanya pada bagian gedung semata. Namun juga termasuk pada fasilitas bermain anak.
"Untuk anggarannya saat ini belum ditetapkan, tetapi usulan sudah dimasukan. Jadi kita akan hitung dulu anggaran yang dibutuhkan," pungkasnya.
BACA JUGA:Selain Minum Air Hangat, Ini Cara Atasi Flu dengan Tepat
Selain rehab gedung Paud dan melenglengkapi fasilitas penunjang yang ada. Pemdes Talang Padang juga merencanakan subur bor untuk membantuk mencukupi kebutuhan air masyarakat desa,
mengingat saat kemarau kekeringan kerap melanda masyarakat desa. Sedangkan air menjadi sumber kehidupan masyarakat yang tentunya sangat dibutuhkan. (rzn)
Kategori :