Hibahkan Lahan untuk Rumdin, 17 Warga Kaur Terima Sertifikat Kompensasi Lahan

TERIMA: Pemilik lahan menerima sertifikat dari Pemkab Kaur, kemarin (18/7/2024)-Julianto/Rasel-radarselatan.bacakoran.co

Sementara itu, salah seorang penerima lahan Drs. H Bahasim, MM mengaku tersanjung dengan pemberian dari Pemkab Kaur.

Meski lahan yang dihibahkan tidak sebanding ukurannya, namun pemberian yang diterima mereka sebagai bentuk penghargaan atas upaya mereka menyedikan lahan saat pendirian Rumdin.

BACA JUGA:Festival Budaya Air Manna, Sekda Ajak OPD Meriahkan Lomba Rakit Hias

"Kami berterima kasih kepada Pemkab Kaur yang masih sempat memikirkan kami yang pernah menghibahkan lahan untuk pembangunan Kaur. Semoga Kaur terus berkembang dan terus maju di masa mendatang," ujar mantan pensiunan pejabat eselon II Pemkab Kaur tersebut. (jul)

Tag
Share