Dukung Kemandirian Ekonomi Berdaya Saing

Kepala Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Bengkulu Selatan Efredy Gunawan-istimewa-radarselatan.bacakoran.co

"Untuk mendukung penguatan perekonomian daerah bahwa bidang infrastruktur tetap menjadi prioritas dalam menjamin konektivitas, efisiensi dan pengembangan pusat-pusat pertumbuhan ekonomi baru bagi masyarakat dengan memberikan bantuan peralatan usaha dan sebagainya guna mendukung kemandirian sosial ekonomi," ujar Efredy.

BACA JUGA:Program Bedah Rumah di Seluma Libatkan TNI

BACA JUGA:Dampingi Murid Korban Penganiayaan, Oknum Penjaga Sekolah Dibebastugaskan

Efredy menambahkan, peningkatan daya saing ekonomi daerah melalui hilirisasi yakni SDM unggulan pastikan kesejahteraan masyarakat didukung kemandirian akan meningkatkan kesejateraan.

"Perubahan adalah tujuan utama yang dilakukan oleh Dinsos agar masyarakat dapat hidup lebih layak secara sosial," pungkasnya. (one)

Tag
Share