28 Saksi Tak Tanda Tangan Hasil Pleno Tingkat PPK, Hari Ini Pleno Kabupaten Kaur
Editor: Suswadi AK
|
Minggu , 01 Dec 2024 - 19:21
Ketua KPU Kaur, Muklis Aryanto S.Kom-Istimewa-radarselatan.bacakoran.co
BACA JUGA:189 Personel Dikerahkan Amankan Pleno Pilkada
Saat ini semua logistik Pilkada sudah diterima dari PPK dan sudah di gudang KPU dengan penganan ketat.
Selain surat suara yang sudah dicoblos pemilih beberapa dokumen lain mulai dari C hasil hingga D hasil juga ikut disimpan digudang mendapatkan pengamanan.
"Semua logistik sudah di gudang dan dalam kondisi aman," tegasnya. (jul)