4. Interior
Di dalam, Hilux 2026 bakal jauh dari kata sederhana. Ada layar infotainment besar, kluster digital, Apple CarPlay dan Android Auto wireless, plus kemungkinan asisten suara terbaru dari Toyota. Kabin yang dulu minimalis, kini berubah jadi pusat teknologi.
Interior Toyota Hilux 2026 -istimewa-radarselatan.bacakoran.co
5. Fitur Off-road
Toyota tahu penggemar Hilux suka medan berat. Maka dari itu, versi 2026 kabarnya bakal dibekali mode off-road baru, pengaturan multi-terrain, crawl control, dan kamera 360° khusus off-road. Makin siap tempur di segala medan.
6. Keselamatan
Hilux terbaru juga diprediksi hadir dengan Toyota Safety Sense 3.0. Fitur-fiturnya termasuk lane tracing assist, adaptive cruise control, blind spot monitor, hingga sistem penghindaran tabrakan di persimpangan.
Tingkat perlindungan ala SUV mewah
Apakah Hilux 2026 bakal jadi truk serba bisa terbaik Tangguh, cerdas, dan siap menyambut masa depan? Kita Tunggua saja kehadirannya. (**)