Dikira Sama Ternyata Berbeda! Cek Perbedaan Rekening Giro dan Tabungan

Dikira Sama Ternyata Berbeda! Cek Perbedaan Rekening Giro dan Tabungan-istimewa-radarselatan.bacakoran.co

Radarselatan.bacakoran.co - Bank menyediakan berbagai layanan untuk mempermudah transaksi keuangan nasabah, termasuk dua jenis rekening yang paling umum yakni tabungan dan giro. 

Meski keduanya tampak serupa karena sama-sama menyimpan dana nasabah, sebenarnya ada beberapa perbedaan penting antara keduanya, terutama dari segi fungsi dan penggunaannya.

BACA JUGA:Tabungan dan Investasi Ternyata Berbeda, Ketahui Perbedaannya di Sini

Pengertian Rekening Giro dan Tabungan

Rekening tabungan dan giro sama-sama menyimpan dana nasabah dengan saldo minimum tertentu, serta dikenai biaya administrasi bulanan. 

Keduanya juga bisa memberikan bunga, meskipun biasanya bunga di rekening giro jauh lebih kecil. Perbedaan utama terletak pada fleksibilitas transaksi dan target pengguna.

Rekening tabungan cocok untuk transaksi keuangan pribadi sehari-hari, sedangkan rekening giro lebih tepat digunakan untuk aktivitas bisnis dengan volume transaksi besar.

BACA JUGA:4 Tradisi Lebaran yang Menguras Kantong, Siapkan Tabungan!

Perbedaan Utama antara Giro dan Tabungan

Berikut perbedaan mendasar antara giro dan tabungan:

1. Laporan Transaksi

Tabungan: Tidak otomatis mendapatkan laporan bulanan. Transaksi bisa dicek lewat buku tabungan atau mobile banking.

Giro: Mendapatkan rekening koran bulanan yang dikirim langsung ke alamat nasabah.

2. Media Penarikan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan