Masa Tenang, Detik-detik Penentuan Nasib Paslon

Ilustrasi-Ist-radarselatan.bacakoran.co

Para pemilih berharap kepada tiga paslon bupati dan wabup yang akan bertarung agar dapat memanfaatkan kesempatan yang tersisa guna menyakinkan masyarakat untuk menitipkan amanah.

BACA JUGA:Pemdes Jeranglah Rendah Targetkan Membangun Usaha Industri Rumahan Mandiri

“Meski masa kampanye sudah berakhir, paslon harus tetap intens bergerak. Lakukan cara yang sesuai dengan strategi masing-masing dan sesuai apa yang diharapkan masyarakat,” ujarnya. 

Peluang paslon ditentukan saat masa tenang terlihat dilapangan, karena rerata masyarakat menunggu paslon atau tim “berkunjung” ke kediaman mereka. 

BACA JUGA:Nelayan TPI Muara Maras Sulit Keluarkan Perahu

“Rerata masyarakat yang netral ditambah lagi belum mengenal calon sangat menunggu adanya paslon yang datang ke rumah. Soalnya itulah yang menjadi perbincangan masyarakat menjelang hari pemungutan suara,” ungkapnya. (yoh)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan