Penduduk Miskin Di Bengkulu Turun 1,04 Persen, Tapi Masih Peringkat 2 Termiskin Di Sumatera

Rabu 15 Jan 2025 - 19:23 WIB
Reporter : Lisa Rosari
Editor : Sahri

BACA JUGA:Plat Nopol Kendaraan Tak Boleh Dimodif

Meskipun mengalami penurunan, Bengkulu masih berada di urutan kedua termiskin di pulau Sumatera setelah Aceh. Dari 10 Provinsi di Sumatera, terdapat 4 Provinsi yang jumlah persentase penduduk miskinnya diatas 10 persen.

"Sekarang yang paling rendah kemiskinannya di Sumatera adalah kepulauan Riau," pungkasnya. (cia)

Kategori :